Panglima TNI Jenderal TNI Agus Subiyanto memimpin upacara keberangkatan 120 prajurit yang tergabung dalam Satuan Tugas Kontingen Garuda Maritime Task Force (Satgas KONGA MTF) XXVIII-O untuk bertugas sebagai pasukan perdamaian PBB di Lebanon (UNIFIL) selama kurang lebih 1 tahun ke depan.
Saya sungguh merasa bangga mendengar dan melihat kesiapan TNI Angkatan Laut kita dalam menjalankan peran diplomasi militer di dunia internasional sebagai bagian dari pasukan perdamaian PBB, kata Panglima TNI, Jenderal Agus Subiyanto.
Simak selengkapnya dalam video berikut!
Penulis naskah: Elisabeth Putri Mulia
Narator: Elisabeth Putri Mulia
Video editor: Elisabeth Putri Mulia
Produser: Mochamad Sadheli
Musik: True Art Real Affection Part 2 - Noir et Blanc Vie
#Lebanon #TNI #SatgasMTF #JernihkanHarapan
Artikel ini bisa dilihat di : https://video.kompas.com/watch/109460...